FYI.

This story is over 5 years old.

Musik Elektronik

Kami Mengumpulkan Foto-Foto DJ Beraksi di Belakang Turntable Dari Seluruh Dunia

Kalian jangan lupa, dari ruang yang sempit inilah keajaiban terjadi.
El Row

Tata letak sebuah kelab sangat penting. Mulai dari ruang penerimaan tamu ke kamar mandi, dari lantai dansa ke balkon, dan tentunya bar. Kesuksesan dan umur sebuah kelab malam kadang bukan hanya ditentukan oleh musiknya, tapi juga desain yang baik. Sebagai sosok sentral yang bertanggung jawab atas musik dan suasana kelab, stan DJ juga memiliki peran krusial bagi pengalaman clubbing pengunjung.

Stan DJ itu layaknya sebuah kokpit kelab: dari sinilah sang kapten mengontrol anak buahnya, mengorkestra setiap langkah mulai dari waktu acara dimulai hingga dini hari ketika track terakhir diputar. Setiap DJ berbeda-beda, dan setiap kelab juga tentunya tidak sama, jadi tidak heran di setiap stan DJ, kamu akan menemukan DJ beraksi dengan karakter dan nuansa unik yang berbeda-beda. Berikut adalah stan DJ dari banyak kelab-kelab joget paling terkenal di dunia, baik baru ataupun lama. Beberapa bahkan sudah tutup garasi.

Iklan

Pengunjung tidak selalu bisa melihat apa yang terjadi dalam stan DJ, tapi percayalah bahwa di sinilah banyak keajaiban terjadi.

ARSIP KLASIK

Danceteria, NYC. Foto via djhistory.com

Studio 54, (1977-1981). Foto via The Strut.

The Warehouse, (1977-1982)

The Music Box.

Paradise Garage, 1977-1987

The Loft

IBIZA

Space Ibiza (Terrace). Foto via Pinterest.

DC-10. Foto via Pinterest.

Pacha. Foto via Pinterest.

Amnesia. Foto via Pinterest. Space Ibiza, (Main Room) Ushuaia BCM, Mallorca. Foto via Pinterest. Cafe Del Mar, San Antonio

MIAMI

Mansion. Foto via World Red Eye.

LIV. Photo via Menbar Photos.

BERLIN

Watergate. Photo via Pinterest.Tresor. Photo via Pinterest.Berghain (shhh!). Foto via Zacktravel.

BARCELONA

Moog. Photo via Dktripplanner.com

Razzmatazz (The Loft)

El Row

PARIS

Social Club

Showcase. Photo via Pinterest.

LONDON

Fabric. Photos via The Guardian.Ministry of Sound (1991). Photo via Sourcewire.comPlastic People. Photo via FACTmag.

NEW YORK

Marquee. Photo via Pearceyproperphotography.

Webster Hall

Verboten. Photo via Livedesignonline.com

Cielo. Photo via Terrygotham.com

BAGIAN LAIN DUNIA

Trouw (2009-2015), Amsterdam

Marquee, Las VegasHakkasan, Las Vegas, Photo via Pinterest.The Guverment (1996-2015), Toronto, Photo via VisualBass.Kingdom, Austin, Texas. Photo via Pinterest.Womb, Tokyo. Photo via Pinterest.D-Edge, São Paolo, BrazilU-Street Music Hall, Washington D.C Guaba Beach Bar, Cyprus. Photo via Pinterest.

This article originally appeared on VICE US.