academy awards 2020
Amerika Berhenti Jadi Katak dalam Tempurung, 'Parasite' Menang Film Terbaik Oscar
Dengan empat kemenangan dalam ajang Academy Award 2020, Bong Joon-ho membuktikan sinema dunia sebetulnya sudah sejak lama unggul dibanding produk bikinan Hollywood.
Ini Kata Pemilih Academy Soal Peluang 'Joker', 'Parasite', & 'The Irishman' Menang Oscar
Setiap tahun, para pemilih Oscar, terdiri dari ratusan pekerja industri Hollywood, secara anonim menyuarakan pandangan mereka tentang film-film yang masuk nominasi. Pernyataan mereka menarik banget.
Iklan