Kecelakaan
Pendaki Sempat Hilang di Kawah Ijen Ditemukan Selamat, Diduga Terpengaruh Pil Koplo
Pendaki asal Bondowoso itu dilaporkan bertindak "di luar kesadaran" sebelum hilang 24 jam. Polisi masih mendalami apakah benar dia mengonsumsi psikotropika saat bernasib nahas.
Pamer Fitur Pemanggilan Otomatis, Mobil Tesla Malah Tabrak Jet Pribadi Rp30M
Pemilik Tesla Model Y di AS itu mengaktifkan fitur menggiring mobil otomatis dari jarak jauh, tapi mobilnya justru viral karena menabrak pesawat jet mahal di area pameran dirgantara.
Sebelas Peserta Ritual di Pantai Selatan Jember Tewas Terseret Ombak
Kelompok bernama Tunggal Jati Nusantara menggelar ritual klenik di tepi laut meski sudah diingatkan petugas pantai. Pemimpin spiritualnya selamat namun belum bisa dimintai keterangan aparat.
Video Pesan Terakhir Pendaki Sesudah Jatuh ke Jurang Menginspirasi Banyak Orang
Pendaki Eitan Shaked merekam video mengharukan dan berujung viral, tak lama sesudah terjatuh ke tebing gletser di pegunungan selatan Argentina.
Roller Coaster Tercepat Jepang Dilarang Beroperasi usai Para Penumpang Patah Tulang
Setidaknya sudah 6 orang patah tulang setelah menaiki wahana roller coaster di Fuji-Q Highland yang punya julukan 'Super Death'.
Polisi di Bekasi Buru Sopir Diduga Sengaja Tabrak ABG Bikin Konten Video Hadang Truk
Remaja 13 tahun yang membikin konten absurd itu tewas. Video uji nyali mengadang truk dengan julukan 'challenge malaikat maut' marak di medsos, beberapa kali menewaskan pelakunya.
Perempuan Sembrono yang Memicu Tabrakan Hebat Tour de France Tertangkap Polisi
Perempuan itu sempat kabur, tapi berhasil dilacak kepolisian Prancis. Doi berpose di pinggir jalan membawa papan, dan akhirnya menyenggol rombongan peloton.
Lima Pertanyaan Soal Video Viral Anak Mengapung Tiga Jam di Laut Kepulauan Seribu
Video penyelamatan anak hanyut oleh TNI AL itu menyisakan banyak pertanyaan. Semoga Tentara membaca artikel ini agar kami bisa tidur tenang.
Nelayan Super Beruntung Ceritakan Pengalamannya Nyaris Ditelan Paus
Nelayan lobster di Massachusetts terperangkap di dalam mulut paus selama 30-40 detik sebelum akhirnya dimuntahkan kembali.
Penumpang Selfie Sebabkan Perahu Terbalik di Waduk Kedungombo, 9 Orang Tewas
Perahu diisi 20 penumpang yang berwisata di Boyolali saat libur Lebaran. Menurut korban selamat, perahu terbalik ketika nyaris semua penumpang bergeser ke depan untuk foto bersama.
Puluhan Orang Tewas Terinjak Akibat Padatnya Perayaan Hari Raya Yahudi di Israel
Diperkirakan 100.000 orang memadati makam kuno rabbi di lereng gunung Meron. Alhasil saat beberapa orang tergelincir di tangga, terjadi gelombang manusia yang saling dorong dan injak.
Kapal Selam TNI Hilang, Diduga Ada di Palung 700 Meter Perairan Utara Bali
KRI Nanggala-402 yang membawa 53 awak putus kontak pada 21 April 2021 dini hari, saat hendak latihan. Pencarian bawah air membuat TNI minta bantuan kapal Singapura dan Australia.